Untuk saat ini, Manchester City hanya bisa
berharap Manchester United terpeleset dan gagal meraih poin penuh.
Karena bila demikian, Mancheter City bisa memimpin klasemen jika mampu
menundukkan Blackpool di City of Manchester malam nanti.
Secara rekor, City juga punya sejarah bagus melawan Blackpool. Bermain di kandang sendiri di berbagai ajang kompetisi, dari sembilan laga, City bisa meraih enam kemenangan.
City juga menang enam dari sepuluh laga terakhir mereka di musim ini, dan hanya sekali kalah. Sebaliknya, Blackpool juga punya grafik penampilan yang bagus, lima laga tanpa pernah terkalahkan.
Di laga ini, Manchester City tidak kehilangan satu pemain pun. Semua punggawa Roberto Mancini dalam kondisi fit dan siap dimainkan. Sementara Blackpool ditinggal Elliot Grandin yang mengalami cedera hamstring.
Perkiraan Susunan Pemain :
Manchester City: Hart; Richards, Kompany, Lescott, Zabaleta, Yaya Toure, De Jong, Barry, A Johnson, Tevez, Silva
Blackpool: Kingson; Eardley, Cathcart, Evatt, Crainey, Taylor-Fletcher, Vaughan, Sylvestre, Varney, Phillips, Campbell.
Prediksi Skor Akhir Pertandingan :
Manchester City 2-0 Blackpool
Secara rekor, City juga punya sejarah bagus melawan Blackpool. Bermain di kandang sendiri di berbagai ajang kompetisi, dari sembilan laga, City bisa meraih enam kemenangan.
City juga menang enam dari sepuluh laga terakhir mereka di musim ini, dan hanya sekali kalah. Sebaliknya, Blackpool juga punya grafik penampilan yang bagus, lima laga tanpa pernah terkalahkan.
Di laga ini, Manchester City tidak kehilangan satu pemain pun. Semua punggawa Roberto Mancini dalam kondisi fit dan siap dimainkan. Sementara Blackpool ditinggal Elliot Grandin yang mengalami cedera hamstring.
Perkiraan Susunan Pemain :
Manchester City: Hart; Richards, Kompany, Lescott, Zabaleta, Yaya Toure, De Jong, Barry, A Johnson, Tevez, Silva
Blackpool: Kingson; Eardley, Cathcart, Evatt, Crainey, Taylor-Fletcher, Vaughan, Sylvestre, Varney, Phillips, Campbell.
Prediksi Skor Akhir Pertandingan :
Manchester City 2-0 Blackpool